MERENCANAKAN BISNIS

8:21:00 PM

I. Merencanakan bisnis
Pengertiaan Perusahaan :
  Suatu unit kegiatan produksi yang mengolah sumber-sumber ekonomi untuk menyediakan barang dan jasa bagi masyarakat dg tujuan memperoleh keuntungan dan agar dapat memuaskan kebutuhan masyarakat.
Sumber-sumber Ekonomi
  Man
  Money
  Materials
  Methods
PEMEGANG KEPENTINGAN BISNIS (STAKEHOLDERS)
*      PEMILIK
*       KREDITOR
*       KARYAWAN
*       PEMASOK
*       PELANGGAN

PEMILIK
PEMILIK è seorang wiraswastawan yang             menciptakan bisnis
  WIRASWASTAWAN (ENTREPRENEUR): orang yang mengorganisir, mengelola dan mengasumsikan resiko yang dihadapi untuk memulai bisnis
  WIRAUSAHAWAN (ENTREPRENEUR):
   Seseorang yg menciptakan sebuah usaha (bisnis) yg dihadapkan dg resiko & ketidak pastian ut memperoleh keuntungan dan mengembangkan bisnis dg cara mengenali kesempatan & memanfaatkan sumber daya yg diperlukan
         Pemegang Saham: investor yg menjadi pemilik sebagian perusahaan.
  SAHAM: sertifikat kepemilikan suatu perusahaan

KREDITOR
  Perusahaan biasanya membutuhkan dukungan keuangan melampaui apa yang disediakan oleh pemiliknya.
KREDITORè institusi keuangan/individu yang memberikan pinjaman

KARYAWAN
         MANAJER: Karyawan yang mempunyai tanggung jawab   mengelola pekerjaan yang ditugaskan pada karyawan lain dan membuat keputusan penting perusahaan
    TUJUAN MANAJER: memaksimalkan nilai perusahaan
         KARYAWAN NON MANAJER
 
PEMASOK & PELANGGAN
Pemasok: Pemasok Bahan Baku
  perusahaan umumnya menggunakan bahan baku guna menghasilkan produknya
  Kinerja dari perusahaan sebagian bergantung pada kemampuan pemasok untuk mengantarkan bahan baku sesuai jadwal.

Pelanggan (Konsumen)

  Untuk menarik pelanggan,perusahaan harus menyediakan produk atau jasa yang diinginkan dengan harga yang wajar.

 MENCIPTAKAN IDE BISNIS
         Orang berniat menciptakan bisnis karena berharap mendapat imbalan (keuntungan)  dari usahanya. Diawali dg melihat peluang yg ada.
         Supaya berhasil perusahaan harus mempunyai suatu keunggulan kompetitif (sifat unik dr produknya, yang membuat suatu produk bisnis lebih diminati dari produk pesaing)

Pengaruh Teknologi Dalam Menciptakan Bisnis
         Teknologi: Pengetahuan (alat) untuk  menghasilkan barang dan jasa
         Teknologi informasi: Teknologi yang bisa mendapatkan informasi yang digunakan untuk menghasilkan barang dan jasa
         Jenis teknologi yg terkait dengan bisnis adalah bisnis elektronik (e-business)/e-commerce

FUNGSI UTAMA BISNIS
*      Manajemen: cara bagaimana menggunakan  sumber daya untuk mencapai tujuan perusahaan.
*      Pemasaran: cara bagaimana produk dikembangkan, diberi harga, didistribusikan dan dipromosikan kepada pelanggan
*      Keuangan: cara bagaimana perusahaan mendapatkan dana dan menggunakannya untuk keperluan operasi bisnis
*      Akuntansi: ringkasan analisis kondisi keuangan       perusahaan
*      Sistem informasi: meliputi teknik informasi, masyarakat dan prosedur yang bekerjasama untuk memberikan informasi yang cocok kepada karyawan perusahaan

MENGEMBANGKAN RENCANA BISNIS
*     Rencana Bisnis: Suatu deskripsi rinci dari suatu usulan bisnis, termasuk dalamnya deskripsi bisnis, jenis usaha, bentuk usaha, jenis pelanggan yang ingin ditarik, persaingan dan fasilitas untuk produksi.
*      Rencana bisnis dikembangkan dengan fokus stakeholders

MENGEMBANGKAN RENCANA BISNIS
  1. Diskripsi usaha scr umum
  2. Memperkirakan lingkungan bisnis
  3. Rencana manajemen
  4. Rencana pemasaran
  5. Rencana keuangan
1.    
  MEMPERKIRAKAN LINGKUNGAN BISNIS
Lingkungan yg mengelilingi bisnis meliputi:
*      Lingkungan Ekonomi: diperkirakan untuk menentukan bagaimana permintaan untuk produk mungkin berubah dalam memberikan reaksi pada kondisi ekonomi yang akan datang (kondisi ekonomi yg berpengaruh thd masa depan bisnis)
*      Lingkungan industri: untuk meningkatkan persaingan
Lingkungan global: lingkungan ekonomi
2.      
RENCANA MANAJEMEN MENITIK BERATKAN
         Sruktur organisasi: mengidentifikasi peran dan tanggung jawab karyawan yang dipekerjakan pada perusahaan
         Produksi: Bermacam keputusan mengenai pemenuhan bahan baku, proses produksi (penentuan lokasi, fasilitas)
         SDM: faktor kritis untuk berhasilnya perusahaan
3.      RENCANA PEMASARAN
         Target pasar: Pasar yang pantas untuk profil pelanggan (karakteristik pelanggan)
         Karakteristik produk
         Harga
         Distribusi
         Promosi
4.      RENCANA KEUANGAN
         Bagaimana bisnis didanai: dari pemilik, dari kreditor atau keduanya
         Kelayakan bisnis: bisnis harus dinilai layak oleh pemilik dan kreditor
         Perkiraan keuntungan & biaya: dipakai untuk memprediksi keuntungan periodik, resiko diperhitungkan.

III. ETIKA BISNIS DAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL
ETIKA BISNIS
         Definisi Etika:
     - tuntutan mengenai perilaku, sikap & tindakan
        yg diakui, sehubungan dg suatu jenis kegiatan
        manusia
     - dasar-dasar moral, termasuk ilmu mengenai
        kebaikan dan sifat-sifat ttg hak. 
         Etika adl filsafat ttg nilai-nilai, kesusilaan ttg baik & buruk
         Etika Bisnis:   
      - etika yang harus diikuti dalam menjalankan bisnis
      - terkait dg masalah penilaian thd kegiatan & perilaku bisnis yg mengacu pd kebenaran atau kejujuran
        berusaha

Perlunya Kode Etik
      Ut menjaga keselarasan & konsistensi antara gaya manejemen strategis & bijaksana dlm pengembangan usaha di satu pihak, dg pengembangan sosial ekonomi di lain pihak.
      Ut menciptakan iklim usaha yg bergairah dan suasana persaingan yg sehat
      Ut mewujudkan integritas perusahan thd lingkungan masyarakat  dan pemerintah
      Ut menciptakan ketenangan, kenyamanan batin bagi pemilik perusahaan/investor serta bagi para karyawan
      Ut dpt mengangkat harkat perusahaan nasional di dunia perdagangan internasional.

TANGGUNG JAWAB SOSIAL
         Pengakuan perusahaan bahwa keputusan bisnis dpt mempengaruhi
   masyarakat

TANGGUNG JAWAB PADA PELANGGAN
         Pelanggan adl pembeli produk/jasa yg diproduksi oleh perusahaan
          Dlm hal ini perusahaan hrs berupaya ut memuaskan para konsumennya agar mrk
   terus membeli scr berkesinambungan
          Perusahaan hrs memperhatikan adanya  konsumerisme yaitu suatu gerakan utmemberikan informasi kpd para konsumen   & melindungi mrk dr tindakan2 yg salah

Hal-hal yg sangat diperhatikan konsumerisme:
  kualitas produk atau kualitas layanan jasa, iklan yg
  menyesatkan serta tidakan perusahaan yg tdk adil
      Tanggung jawab sosial kpd pelanggan termasuk dlm hal:
     -  produksi
     -  penjualan      
      Ada empat hak konsumen yg perlu dilindungi:
     -  Hak untuk keselamatan
     -  Hak untuk memperoleh informasi
     -  Hak untuk memilih
     -  Hak untuk didengar
CARA MENJAMIN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PADA PELANGGAN
Ø  PERUSAHAAN
            - menciptakan kode etik
            - memantau keluhan
            - umpan balik
Ø   PEMERINTAH
            - PP tentang keamanan produk
            - PP tentang periklanan
            - PP tentang kompetisi industry
TANGGUNG JAWAB PADA KARYAWAN
  • Menciptakan rasa aman para karyawan
  •  Perlakuan layak oleh karyawan lain
            - diversitas
            - pelecehan seksual
  •  Kesempatan yang sama
  •  Pemberian upah yg layak
  •  Pemberian jaminan kerja spt asuransi
   kesehatan, cuti, rekreasi
Cara perusahaan meyakinkan tanggung jawab pada karyawan:
         Mendengarkan keluhan karyawan
          Masalah: terjadi konflik ketika hrs
   memberhentikan karyawan.
TANGGUNG JAWAB PADA PEMEGANG SAHAM
         Manajer memonitor keputusan
   perusahaan
          Kemungkinan terjadi konflik: ketika
   pemberian kompensasi eksekutif
   berlebihan
TANGGUNG JAWAB PADA KREDITOR
              Menghubungi kreditor
TANGGUNG JAWAB PADA LINGKUNGAN
      Perusahaan hrs selalu menciptakan lingkungan disekitar perusahaan sehat, bebas dr polusi udara, polusi air dan polusi tanah
      Solusi: dg pengaturan dan perijinan ttg lokasi pabrik, sistem pengolahan limbah yg baik
      Kemungkinan terjadi konflik dg tanggung jawab thd lingkungan.
TANGGUNG JAWAB PADA KOMUNITAS
Menunjukkan kepedulian pada komunitas

You Might Also Like

0 komentar

THANK YOU FOR COMING

authorThank you for coming to my blog.
Learn More ?



OUR CONTACT

Contact person Nely Aulia : For any business inquiries please contact me through : LINE @ : @jpz0431x (use @) Email: nely_aulia@yahoo.co.id Thank you~

Q OR A

Name

Email *

Message *